28
Oct 2014
0
Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-86 tahun ”Bangun Soliditas Pemuda Maju dan Berkelanjutan”
Hari ini Selasa tanggal 28 Oktober 2014 SMK Nusa Mandiri 1 Petarukan memperingati haris Sumpah Pemuda ke – 86, upacara di laksanakan tepat pukul 07.00 di ikuti oleh seluruh dewan guru dan staff karyawan serta seluruh siswa-siswi SMK Nusa Mandiri, bertindak sebagai pembina upacara adalah Wakil kepala Sekolah Bidang Kesiswaan Arief Pratomo, S.pd. Dalam sambutannya beliau membacakan sambutan dari kementrian...
21
Sep 2014
1
Latihan Dasar Kepemimpinan Siswa (LDKS) OSIS SMK Nusa Mandiri
Sabtu 20 Septmber 2014, OSIS SMK Nusa Mandiri 1 Petarukan melaksanaan Latihan Dasar Kepemimpinan Siswa (LDKS) di halman sekolah, LDKS dilaksanakan selama 1 hari 1 malam. Peserta LDKS terdiri dari seluruh Calon pengurus OSIS SMK Nusa Mandiri 1 Petarukan kelas X dan XI. Panitia acara ini khususnya senior pengurus OSIS kelas XII serta bapak dan ibu guru yang telah di...
7
Sep 2014
0
Kemah Bhakti OSIS SMK Nusa Mandiri 1 Petarukan tahun 2014 di Muncang Bodeh
Kemah Bhakti OSIS SMK Nusa Mandiri 1 Petarukan tahun 2014 diselenggarakan di Bumi Perkemahan Muncang Kec Bodeh, Kabupaten Pemalang. Kegiatan dibuka secara resmi oleh Wakil Kepala Sekolah SMK Nusa Mandiri bidang Kesiswaan, Arief Pratomo, S.pd. Kamis (28/8). Kegiatan dijadwalkan berlangsung hingga Sabtu (30/9). Pembimbing OSIS Sekaligus Ketua Panitia KBO, Fer Triyono, S.Pd dalam pembukaan Kemah Bhakti OSIS SMK Nusa Mandiri,...
17
Aug 2014
0
UPACARA MEMPERINGATI HUT KEMERDEKAAN RI ke-69 SMK NUSMA
SMK Nusa Mandiri 1 Petarukan menyelenggarakan peringatan HUT Kemerdekaan RI ke-69 seperti tahun-tahun sebelumnya, di Lapangan Upacara SMK Nusa Mandiri 1 Petarukan hari ini Minggu, 17 Agustus 2014. Upacara berlangsung penuh semangat, ceria dan berjalan hikmat. Sekitar 550 orang peserta upacara terdiri dari peserta didik kelas X, XI dan XII, tenaga staf TU, para guru dan Wakil kepala bid Humas...
14
Aug 2014
0
Peringatan Hari Parmuka ke 53 SMK Nusa Mandiri
Siswa siswi SMK Nusa Mandiri Petarukan menggelar upacara peringatan hari ulang tahun (HUT) Pramuka ke-53, Kamis 14 Agustus 2014. Pelaksanaan upacara HUT Pramuka ke-53 dilaksanakan dengan mengambil tema “Mantapkan Pembentukan Karakter Kaum Muda Melalui Gugusdepan Terakreditasi” Pembina Pramuka yang juga Wakil Kepala Sekolah bidang kesiswaan Arief Partomo, S.pd mengatakan peringatan HUT Pramuka memang rutin digelar setiap tahun dan ini merupakan...
14
Aug 2014
0
Pembagian Zakat di SMK Nusa Mandiri Tahun 2014
Alhamdulillah, hari ini Senin, 07 Juli 2014 telah dilaksanakan pembagian Zakat Fitrah dan Santunan kepada Mustahiq dari lingkungan SMK Nusa Mandiri yang bertujuan untuk saling berbagi kepada masyarakat sekitar sekolah dan menyalurkan dana zakat yang telah dikumpulkan melalui sekolah. Penyerahan zakat diserahakan langsung oleh Siswa-siswi OSIS SMK Nusa Mandiri Petarukan dan dengan pembagian kupon langsung oleh petugas di sekitar lingkungan...
4
Aug 2014
0
Jadwal Mata Pelajaran Tahun 2014/2015
Berikut jadwal mata pelajaran tahun pelajaran 2014/2015 SMK Nusa Mandiri 1 Petarukan, bisa di ambil disini
27
Jul 2014
0
Masa Pengenalan Wawasan Akademik (MPWA) angkatan ke 3 tahun 2014/2015
Masa Pengenalan Wawasan Akademik (MPWA) angkatan ke 3 tahun 2014/2015 untuk calon siswa dan siswi baru merupakan salah satu bentuk pengenalan kepada calon siswa dan siswi kepada lingkungan sekolah. Tujuan utama dari pengenalan ini adalah agar nantinya siswa dan siswi lebih tau dan paham tentang kondisi dan adaptasi terhadap lingkungan yang ada di sekolah, bukan hanya dalam proses belajar dan...
23
Jul 2014
0
Meriahnya Harlah ke 2 th SMK Nusa Mandiri
Harlah ke 2 SMK Nusa Mandiri Petarukan akan diwarnai dengan berbagai kegiatan. Kegiatan yang akan berlangsung dalam kurun waktu dua hari yaitu sabtu dan minggu pada hari pertama dimeriahkan dengan perayaan jalan sehat dengan tema Jalan Santai jantung sehat, kemudian dilanjutkan dengan pentas seni yang di ikuti oleh seluruh ekstrakuriikuer (ekskul) yang ada di sekolah dan hari kedua lomba Pionering,...